Mengenal Manfaat Tanaman Seledri Bagi Kesehatan
Tinggal di Negara yang beriklim tropis memberi keuntungan bagi kita. Salah satunya adalah menjadi surga bagi para timbuhan. Beragam tumbuhan dapat tumbuh subur di Indonesia. Tanaman tersebut dapat bermanfaat untuk masakkan ataupun obat. Kali ini saya akan membahas mengenai tumbuhan seledri. Daun dari tumbuhan ini dapat kita jumpai di berbagai masakkan salah satunya bakso. Tapi tahukah kalian bahwa seledri tidak hanya berguna sebagai pelengkap masakkan saja tapi juga bermanfaat bagi tubuh kita. Berikut ini manfaat seledri bagi tubuh. 1. Mengobati Rematik Daun seledri bisa membantu masalah rematik. Hal yang dilakukan juga sangat mudah. Persering saja mengonsumsi daun seledri mentah. Pengonsumsian ini dilakukan dengan menjadikan daun seledri sampingan untuk lalapan makanan lauk kita sehari-hari. Khasiat daun seledri untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah Caranya adalah dengan merebus daun seledri dengan 3 gelas air hingga susut menjadi 1 gelas air setel